Waspadalah terhadap sikap eksklusif (3)

ā€˜Karena itu rendahkanlah dirimu di bawah tangan Tuhan yang kuat, supaya kamu ditinggikan-Nya pada waktunya.ā€™ 1 PetrusĀ 5:6Ā  Pernahkah Anda memandang rendah seseorang karena mereka tidak memiliki kelebihan yang Anda nikmati dalam hidup? Apakah Anda merasa lebih unggul...